Jokowi Tak Nyenyak Tidur di IKN
Kalimantan Timur, Djapost.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) perdana bermalam di Kantor Presiden Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara semalam. Jokowi mengaku belum bisa tidur nyenyak karena baru pertama kali. "Nggak…
KPU Kabupaten Bekasi Akan Umumkan Syarat Administrasi Paslon Bupati dan Wakil Bupati
Kedungwaringin, Djapost.com - Ketua KPU Kabupaten Bekasi, Ali Rido mengatakan pihaknya kini tengah menyiapkan agenda sosialisasi syarat administrasi bagi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bekasi pada Pilkada 2024. Rangkaian…
Coklit di Kabupaten Bekasi Rampung, Jumlah Pemilih ada 2.258.378 Orang
Kedungwaringin, Djapost.com - Proses pemutakhiran data pemilih dengan pencocokan dan penelitian (Coklit) telah rampung dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bekasi. Sebanyaak 8.180 Panitia Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) melakukan…
Ribuan Mahasiswa UPB Bakal KKN di Sejumlah Wilayah Kabupaten Bekasi
Cikarang, Djapost.com - Universitas Pelita Bangsa (UPB) akan melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di beberapa wilayah Kabupaten Bekasi. Mahasiswa yang berasal dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Fakultas Agama Islam,…
Senin, Jokowi Mulai Berkantor di IKN
Jakarta, Djapost.com - Pemerintah pusat terus menggenjot pembangunan infrastruktur Ibu Kota Nusantara (IKN). Meski belum sepenuhnya selesai dibangun, namun dikabarkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal berkantor di IKN mulai Senin…
32 Remaja Ditangkap saat Hendak Tawuran di Jakarta Timur
Jakarta, Djapost.com - Sebanyak 32 pelajar diamankan Tim gabungan Kepolisian Polda Metro Jaya, Polres Jakarta Timur, dan Polsek Duren Sawit. Mereka ditengarai hendak melakukan aksi tawuran di Jalan Kolonel Sugiyono,…
Santri di Kabupaten Bekasi Kini Boleh Ikut Beasiswa LPDP
Cikarang, Djapost.com - Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan mengatakan akan memperluas cakupan peserta program beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP). Kini, santri lulusan pondok pesantren yang ada di Kabupaten Bekasi…
Terdakwa yang Aniaya PAcarnya Hingga Tewas Divonis Bebas, Kejagung: Tak Beralasan
Jakarta, Djapost.com - Terdakwa kasus penganiayaan berujung kematian, Ronald Tannur, divonis bebas oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, pada Rabu (24/7/2024). Diketahui Ronald dipenjara setelah kekasihnya Dini Sera Afriyanti…
Wakil Presiden RI ke-9 Hamzah Haz Meninggal Dunia.
Jakarta, Djapost.com - Wakil Presiden (Wapres) RI ke-9 Hamzah Haz dikatakan meninggal dunia di kediamannya Matraman, Jakarta Timur. Ia berpulang di usianya yang ke 84 tahun. Putra keempat Hamzah, Agus…
MTQ Tingkat Kecamatan, Desa Kedungwaringin Optimis Pertahankan Gelar
Kedungwaringin, Djapost.com - Lomba Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Kecamatan Kedungwaringin ke-5 tahun 2024 dimulai. Desa Kedungwaringin bertekad mempertahankan juara umum setelah sebelumnya berhasil meraih juara 4 kali berturut-turut dalam…